detikNews
Singapore Airlines Diancam Bom, 1 Wanita dan 1 Anak Diinterogasi
Sebuah pesawat Singapore Airlines (SIA) diancam bom saat mengudara dari Mumbai ke Singapura. Pesawat ini pun dikawal jet tempur saat melakukan pendaratan.
Selasa, 26 Mar 2019 14:20 WIB







































