Gubernur BI Perry Warjiyo memastikan stabilitas nilai tukar rupiah di tengah dinamika politik. Ia berkomitmen mendorong rupiah lebih kuat terhadap dolar AS.
COO Danantara Dony Oskaria buka suara terkait adanya keputusan Danantara menyuntikkan modal kepada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk sebesar Rp 23,67 triliun.
Trump telah menandatangani RUU yang mengakhiri shutdown pemerintah selama 43 hari terakhir. Thailand mengekstradisi bos judi online, She Zhijiang, ke China.
Lonjakan harga Bitcoin (BTC) kembali mencatatkan sejarah dengan menembus harga tertinggi sepanjang masa (All-Time High/ATH) di level US$ 118.000, Jumat (11/7).