detikBali
Geram Banyak Turis Asing Nakal, Megawati Minta Setop Bangun Hotel di Bali
Megawati Soekarnoputri mengusulkan bagi para investor untuk berhenti membangun hotel di Bali. Alasannya karena bisa mengundang lebih banyak turis ke Bali.
Jumat, 05 Mei 2023 12:22 WIB