Nasib tragis dialami seorang siswi SMP di Sumbawa, NTB, yang diperkosa oleh 13 pria bejat. Atas kasus ini, 12 orang ditangkap dan 1 orang masih diburu.
Polisi menangkap 12 terduga pemerkosa siswi SMP di Kabupaten Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB). Sebanyak empat orang ditetapkan jadi tersangka dan ditahan.
Seekor sapi milik warga Surabaya yang hendak dikurbankan terperosok di selokan. Sapi terperosok setelah penutup selokan ambrol tak kuat menahan bobotnya.