detikPop
A Minecraft Movie Meledak! Box Office Minggu Ini Dikuasai Dunia Kotak-kotak
Film A Minecraft Movie merajai box office AS dengan pendapatan USD 157 juta di minggu pertama. Penonton menyukainya meski kritikus tidak.
Selasa, 08 Apr 2025 15:30 WIB