Seorang pemuda berinisial R ditemukan tak bernyawa di wilayah Perumahan Kota Wisata, Gunungputri, Bogor, Jawa Barat. Pria tersebut diduga korban pembunuhan.
Abdul Harahap ditemukan tewas tergeletak di pinggir jalan di Kota Padangsidimpuan. Korban diduga tewas usai kecelakaan karena berkendara dalam kondisi mabuk.