detikInet
Samsung resmi rilis Galaxy S24 Series
Samsung resmi merilis series Galaxy S24 secara global hari ini, Kamis (18/1). Ada 3 tipe yang dirilis dalam series ini yaitu S24, S24 Plus dan S24 Ultra.
Kamis, 18 Jan 2024 05:19 WIB