Fadli Zon menyambangi kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI. kehadirannya tersebut dalam rangka melihat cara kerja Sistem Informasi Penghitungan Suara.
Mantan Ketua MK Mahfud MD dan mantan Ketua MA Bagir Manan menyambangi KPU. Kedatangan keduanya untuk membahas pencalonan Ketua DPD Oesman Sapta Odang (OSO).