detikHealth
BPJS Kesehatan Siapkan Tempat Isolasi COVID untuk Pegawai & Keluarga
BPJS Kesehatan mengalihgunakan sementara gedung Corporate University menjadi tempat isolasi bagi pegawai dan tenaga alih daya BPJS Kesehatan beserta keluarganya
Jumat, 20 Agu 2021 21:45 WIB