Untuk ide bekal makan siang, kamu bisa menikmati kreasi tumis sayuran yang praktis. Coba campurkan bayam dan telur sebagai protein. Berikut resep praktisnya!
Pisang goreng paling enak disantap sebagai camilan sore hari. Kamu bisa menggorengnya di rumah dengan kreasi pisang madu hingga tambahan wijen yang gurih.
Lobster hasil budidaya koperasi nelayan di Banda Aceh kini dilirik pecinta seafood di Jakarta hingga Bali. Sekali panen nelayan bisa menghasilkan 2 ton lobster.
Hidangan ala China banyak yang bisa dibuat dengan bahan baku mie. Kreasi mie goreng, mie berkuah, hingga i fu mie yang sedap rasanya. Berikut resep menariknya!
Ayam fillet bagian paha bisa dikreasikan menjadi ide bekal praktis. Salah satunya dikreasikan bersama saus tiram yang gurih dengan tambahan minyak wijen harum.