detikNews
Berkah Bagi Para Pedagang Makanan di HUT ke-78 Bhayangkara
Acara HUT ke-78 Bhayangkara hadirkan 400 gerobak makanan di Monumen Nasional. Aneka kuliner mulai dari ketoprak hingga kerak telor dijajakan secara gratis.
Selasa, 02 Jul 2024 08:11 WIB