Beberapa artis Hollywood awet muda, mulai dari Jennifer Lopez, Cameron Diaz, hingga Nicole Kidman. Tampilan itu didapat dari pola makan sehat berikut ini.
Aktris Reese Witherspoon dan suaminya Jim Toth jauh dari gosip miring. Namun, pasangan yang menikah lebih dari satu dekade itu umumkan bercerai di Instagram.
Seperti kebanyakan rom-com, visual film ini enak dilihat. Tetapi sayangnya seperti pembukaan filmnya, Your Place Or Mine terasa seperti film yang stuck in time.
Arsenal sedang berada dalam jalur juara Liga Inggris. Permainan cantik Arsenal musim ini pun menjadi daya tarik banyak orang tak terkecuali Reese Witherspoon.