Tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar itu gagal melanjutkan tren positif dari laga sebelumnya usai kalah dari PSS Sleman di pekan 15 Championship 2025/2026.
Bali United mengalahkan PSM 2-0 di pekan ke-17 Super League musim ini. Serdadu Tridatu menjaga tren tak terkalahkan dan tak kebobolan di enam laga terakhir.