Onad dibawa keluar dari Polres Metro Jakarta Barat untuk menjalani proses asesmen di Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) DKI Jakarta hari ini, Senin (3/11)
Polisi mengungkap motif Onadio Leonardo menggunakan narkoba karena masalah pribadi. Onad disebut sebagai korban penyalahgunaan narkoba dan menjalani asesmen.
Musisi Onadio Leonardo menjalani asesmen di BNNP DKI Jakarta setelah diamankan terkait dugaan penyalahgunaan narkoba. Kondisinya disebut baik-baik saja.
Onadio Leonardo mengajukan surat permohonan rehabilitasi seusai ditangkap terkait narkoba. Hasil tes urine menunjukkan Onad positif mengandung narkoba.