detikTravel
Mati Lampu, Bandara Manila Chaos-65 Ribu Penumpang Terlantar
Bandara Internasional Ninoy Aquino di Manila, Filipina terkena pemadaman listrik bergilir. 300 Penerbangan dan 65 ribu traveler jadi korban. Situasi pun chaos!
Rabu, 04 Jan 2023 10:12 WIB