Sepakbola
Tinggalkan Persib, Nick Kuipers Nyebrang ke Dewa United
Nick Kuipers diumumkan menjadi pemain baru Dewa United, Kamis (26/6/2025). Mantan bek Persib Bandung itu tertantang dengan ambisi Banten Warriors.
Kamis, 26 Jun 2025 18:00 WIB