Peluang Fenerbahce menyudahi musim ini tanpa gelar juara, alias nirgelar, kian membesar. Masa depan Jose Mourinho sebagai pelatih pun terus dispekulasikan.
Nirina Zubir berbagi pengalaman tentang burn out yang dialaminya selama dua bulan. Ia mengatasi tantangan mental dan fisik dengan dukungan orang terdekat.