detikTravel
Penampakan Keraton Terbesar di Cirebon
Cirebon tidak hanya terkenal dengan kuliner lezat tapi juga sejarah unik di dalamnya. Salah satunya Keraton Kasepuhan yang disebut-sebut sebagai keraton terbesar di Kota Udang ini. Penasaran seperti apa penampakannya?
Senin, 28 Okt 2013 08:46 WIB







































