Rocky Gerung menghadiri peluncuran buku karya Denny Indrayana di Universitas Paramadina, Jaksel, sebelum diperiksa Polda Metro. Rocky hadir sebagai narasumber.
Rocky Gerung akan diperiksa Polda Metro Jaya sore nanti. Pemeriksaan itu berkaitan dengan pernyataan Rocky yang menyebut kitab suci fiksi dalam program ILC.
Rocky Gerung akan memenuhi panggilan polisi terkait pernyataan 'kitab suci fiksi'. Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi memberi semangat kepada Rocky.