detikJabar
Ngototnya Vietnam Miliki Kereta Cepat
Vietnam berambisi membangun kereta cepat menghubungkan Hanoi dan Ho Chi Minh. Proyek ini diperkirakan memakan biaya 67 miliar USD dan mulai beroperasi 2035.
Jumat, 06 Des 2024 03:30 WIB