detikNews
Hindari Lahar Dingin, 1.232 Warga Sekitar Gamalama Mengungsi
Menyusul status siaga yang disematkan di Gunung Gamalama, 1.232 warga telah mengungsi. Mereka diungsikan untuk menghindari terjangan lahar dingin.
Selasa, 06 Des 2011 10:47 WIB







































