Kecelakaan beruntun di Tol Batang-Semarang melibatkan truk trailer dan mobil, menyebabkan satu korban jiwa. Sopir mengaku lepas kendali akibat jalan rusak.
Evakuasi korban kecelakaan beruntun di Tol Batang membutuhkan waktu sekitar 7 jam. Proses evakuasi terkendala besi muatan truk menimpa 2 kendaraan lainnya.
Pengemudi Mitsubishi Xpander ditangkap setelah menabrak empat mobil di Palembang. Diduga mabuk, ia melarikan diri dan dihakimi warga sebelum diamankan polisi.
Kecelakaan beruntun melibatkan 3 kendaraan di Tol Batang-Semarang KM 354+200. Kendaraan Toyota Voxy dan Mercy yang terlibat kecelakaan dalam kondisi ringsek.
Sopir mengaku truk oleng akibat jalan rusak di Tol Batang-Semarang, KM 354 Jalur A, dan menyebabkan muatan truk jatuh dan menimpa kendaraan lain di jalur kanan.
Kecelakaan itu melibatkan satu truk trailer bermuatan besi, satu Toyota Voxy, dan satu sedan Mercedes-Benz. Polisi mengungkap kendala proses evakuasi korban.