detikNews
Ahok akan Jadikan JPO Bundaran HI Sebagai Model Standar, Begini Penampakannya
Tidak sedikit jembatan penyeberangan orang (JPO) di Jakarta yang sepi dan tak terawat dengan baik. Sehingga, banyak pejalan kaki --terutama perempuan-- malas untuk menyeberang dengan menggunakan jembatan yang kotor.
Rabu, 18 Mar 2015 08:31 WIB







































