detikNews
KT-1B Woong Bee, Pesawat Latih dari Negeri Ginseng
Pesawat berjenis KT-1B berjuluk Wong Bee mengalami kecelakaan di Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Bali. TNI AU menggunakan pesawat berbaling-baling ini untuk latihan bagi para calon instruktur penerbang.
Kamis, 24 Jun 2010 16:27 WIB







































