Viralnya Pacu Jalur sampai mendunia membuat tradisi ini kabarnya 'diklaim' oleh Malaysia. Namun Duta Besar RI untuk Malaysia menyebut klaim itu tidak resmi.
Pemkab Kuantan Singingi mempersiapkan Festival Pacu Jalur 2025 dengan persiapan baru 25%. Sekda optimistis acara akan sukses dengan kolaborasi berbagai pihak.
Festival Pacu Jalur di Riau viral berkat aksi Dikha. Kementerian Pariwisata diharapkan memanfaatkan momentum ini untuk meningkatkan wisata dan ekonomi lokal.