detikJateng
Minimarket di Semarang Dibobol, Rokok-Rekaman CCTV Digondol Maling
Minimarket di Semarang mengalami kemalingan, kehilangan tiga bal rokok dan alat perekam CCTV. Kerugian diperkirakan mencapai Rp 20 juta.
Sabtu, 30 Nov 2024 19:25 WIB