Avanza baru akan mengalami ubahan besar-besaran, baik dari sisi eksterior, juga interior, termasuk penambahan fitur-fitur canggih seperti yang ada di Raize.
Memasuki bulan September 2021, harga-harga mobil mengalami kenaikan karena diskon PPnBM berkurang. Ini daftar lengkap harga mobil yang dapat diskon PPnBM.