Art Moments Jakarta resmi dibuka hari ini. Pameran seni yang menghadirkan 33 galeri seni internasional itu menjadi ajang promosi bagi seniman-seniman Indonesia.
Art Basel baru saja mengumumkan 242 galeri seni dari penjuru dunia yang bakal berpameran di Hong Kong tahun depan. Di antaranya adalah 3 galeri seni Indonesia.