detikNews
KPK Tahan Eks Presdir Lippo Cikarang Tersangka Kasus Proyek Meikarta
"Saya sudah difitnah. Dan untuk fitnah yang Edisus (Edi Dwi Soesianto) sampaikan bahwa saya telah memberikan uang untuk IPPT," kata Toto.
Rabu, 20 Nov 2019 20:41 WIB







































