detikNews
Kejagung Masih Usut Sejumlah Perusahaan di Kasus LPEI yang Belum Beririsan KPK
Kejagung melimpahkan kasus korupsi di LPEI kepada KPK. Kejagung mengatakan masih mengusut sejumlah perusahaan di perkara ini yang belum beririsan dengan KPK.
Kamis, 15 Agu 2024 16:04 WIB