Kapal Nantai-2 Diterjang Ombak di Karimunjawa, KRI Dikerahkan
KM Nantai-2 yang berlayar dari Surabaya tujuan Palembang dengan ABK 16 orang diperkirakan mengalami kerusakan mesin. TNI AL mengerahkan KRI untuk ikut menolongnya.
Jumat, 15 Feb 2008 09:07 WIB







































