Aktris Alexandra Gottardo resmi bercerai dengan Arief Utama Waworuntu. Perceraian itu diajukan pada akhir 2018 lalu dan diputus pada akhir 2019 kemarin.
Rangga Muslim Perkasa dipastikan meninggalkan PSS Sleman. Ia menyusul lima pemain lainnya yang lebih dulu hengkang dari Elang Jawa untuk berlabuh ke klub baru.