Tidak hanya di ruas Jl Sudirman, Jakarta, yang tengah digenjot pembuatan gorong-gorong. Di ruas Jl Margonda, Depok pun demikian, dan efeknya sama, macet tercipta.
Anda lebih baik tidak melewati Jalan Margonda Depok atau kesabaran anda akan diuji karena ada kemacetan parah. Adanya penggalian untuk pembuatan gorong-gorong, menyebabkan kemacetan panjang.
Hujan dengan intensintas rendah pagi ini sudah mengguyur beberapa wilayah di Jakarta. Bagi para pengendara mobil maupun motor sebaiknya berhati-hati karena jalanan licin.
Seorang bocah SMP terjatuh dari KRL, menjelang stasiun Univesitas Indonesia (UI). Kondisi bocah malang itu sangat kritis dan kini sudah dibawa ke RS Bunda, Margonda.
Hingga pagi, kawasan pemukiman penduduk di Pondok Labu, Jakarta Selatan masih terendam banjir. Sudah hampir 8 jam berlalu, ketinggian air masih sedada orang dewasa.
Warga Tanjung Barat Selatan dikagetkan dengan kemunculan kura-kura raksasa di aliran Kali Ciliwung. Kura-kura itu memiliki panjang 1,4 meter, lebar 90 centimeter dan berat 120 kilogram.
Kendati Partai Golkar sudah mengajukan Abu Rizal Bakrie sebagai Capres, Ketua DPP PDIP Maruarar Sirait, tegaskan, saat ini partainya belum memunculkan nama Capres.