Sepakbola
Tangan Terbuka Lippi untuk Amauri & Aquilani
Mungkin hanya Antonio Cassano seorang yang susah memikat Marcelo Lippi. Buktinya pelatih Italia itu siap-siap saja menyambut Alberto Aquilani dan Amauri meski saat ini masih belum memungkinkan.
Kamis, 19 Nov 2009 02:06 WIB







































