detikNews
Mobil Tabrak 6 Pengendara Motor di Ciawi, Dua Orang Kritis
Sebuah mobil Suzuki Splash menabrak enam pengendara motor di Jalan Raya Ciawi, depan YPI Ciawi, Bogor, Jawa Barat. Akibatnya dua orang mengalami kritis dan empat lainnya luka-luka.
Minggu, 28 Okt 2012 19:37 WIB







































