detikTravel
Wow! Wisman ke Banyuwangi Naik 500% dalam 5 Tahun
Banyuwangi sungguh menjelma menjadi magnet pariwisata dalam 5 tahun. Kabupaten berjuluk Sunrise of Java itu wismannya naik 500 persen.
Jumat, 21 Okt 2016 09:55 WIB







































