detikNews
Saksi: AH Sempat Mau Kabur Bawa Sepedanya
Meski tubuhnya terluka, AH yang membawa bom rakitan di dekat Pos Lantas Pasar Sumber Arta, Kalimalang, Bekasi, sempat mau kabur dengan membawa sepedanya setelah bomnya meledak. Namun, ia akhirnya diamankan polisi.
Kamis, 30 Sep 2010 13:25 WIB







































