detikNews
Akankah Ical Jadi Ketum Golkar Kedua yang Menjabat Dua Periode?
Tujuh calon ketua umum yang sebelumnya berencana bersaing dengan Ical di Musyawarah Nasional Partai Golkar di Nusa Dua satu per satu mundur. Akankah Ical akan memimpin lagi?
Senin, 01 Des 2014 15:06 WIB







































