Sepakbola
Start yang Bagus Jadi Kunci Kemenangan Brasil
Brasil berhasil memetik kemenangan atas Meksiko di lanjutan Piala Konfederasi. Pelatih Brasil, Luis Felipe Scolari menilai kemenangan timnya ditentukan oleh start yang fantastis.
Kamis, 20 Jun 2013 07:41 WIB







































