Brand busana muslim Rabbani menjadi perdebatan netizen karena mengunggah foto dan caption di Instagram yang menarik perhatian dengan membawa nama Rina Nose.
Brand busana muslim Rabbani kini sedang menjadi sorotan netizen terkait Rina Nose. Saat tim Rabbani dihubungi Wolipop, tim Rabbani memberikan penjelasannya.