Aktris Son Ye Jin yang beradu akting dengan Hyun Bin di serial drama Korea Crash Landing On You memiliki wajah glass skin. Ini skincare routine Son Ye Jin.
Kebutuhan skincare sebagai penunjang kecantikan jadi ladang bisnis bagi penjual skincare palsu. Hati-hati mempromosikan produk karena bisa ditindak polisi.