Desain Oppo Find X rupanya menjadi acuan sejumlah vendor pada perangkat barunya. Setelah Honor, ada dua vendor lagi yang akan mengusung desain yang sama.
Samsung tampaknya ingin mengembangkan ekosistem ponsel dengan layar lipat, sampai-sampai mereka merelakan eksklusivitas layar lipat bikinannya ke pabrikan lain.