Saya tidak bisa tidak tergelitik saat melihat David Beckham menendang bola di China beberapa hari lalu. Bukan karena tendangannya (dan ia malah terpeleset), melainkan karena pakaian yang dipakainya kala itu.
Virus hybrid makin menjalar. Porsche pun mengaplikasi sistem ini pada Panamera S E-Hybrid. Dengan sistem hybrid, mobil Jerman ini masih bisa memperlihatkan tenaga gila hingga 416 hp.
Kepastian mengenai kelahiran Porsche 918 Spyder makin menguat. Porsche kedapatan tengah menguji 918 Spyder di Bahrain. Dan saat ini, Porsche diyakini juga tengah mempertunjukkan mobil sport anyar tersebut ke calon-calon konsumen mereka.
Hallo detikOto, saya ingin bertanya, mobil saya Xenia baru tahun 2012, kenapa setiap blower AC belakang dinyalakan muncul bau apek dan sangat amat tidak sedap. Tetapi blower depan tidak demikian, jadi yang bau hanya blower belakang saja.
Pemerintah menghabiskan uang hingga ratusan triliun rupiah untuk memberikan subsidi BBM yang mayoritas digunakan oleh orang-orang mampu pengguna mobil. Kebijakan pemerintah yang menghamburkan anggaran negara hanya untuk subsidi BBM dikritisi.
Pemerintah menghabiskan uang hingga ratusan triliun rupiah untuk subsidi BBM yang mayoritas digunakan oleh orang-orang mampu pengguna mobil, sementara untuk subsidi KRL ekonomi sedikit.
New Honda Freed hadir di Jawa Timur dengan fitur semakin lengkap. Honda Surabaya Center (HSC) pun menargetkan penjualan sekitar 2.350 unit di wilayahnya.
Kabar kurang sedap datang hanya 2 minggu sebelum All-New Mazda6 resmi diperkenalkan di Indonesia setelah 1.500 unit Mazda6 kena recall di Australia. Namun, Mazda Indonesia menegaskan kalau Mazda6 aman saat diluncurkan nanti di nusantara.
Belum lama ini Mazda meluncurkan Mazda6 di Australia. Tapi meski baru diluncurkan, pabrikan asal Jepang ini terpaksa harus menarik kembali (recall) 1.500 unit Mazda6 yang beredar di Australia.