detikNews
3 Korban Tewas Kapal Tenggelam Sudah Dievakuasi ke Tapanuli Tengah
Kantor SAR Medan sudah selesai mengevakuasi tiga korban tewas dalam musibah kapal tenggelam di Nias Selatan menuju Tapanuli Tengah. Namun helikopter masih akan melanjutkan tugas mencari korban yang hilang.
Sabtu, 07 Sep 2013 20:10 WIB







































