detikFood
Slruup! Sup Hangat Ini Cocok untuk Mengusir Hawa Dingin
Di tengah udara yang dingin paling enak menikmati semangkuk sup hangat. Tubuh yang lelah setelah berkerja pun terasa nyaman. Isiannya beragam mulai dari sayur, daging, ayam atau telur puyuh. Cocok disantap langsung atau ditambahkan nasi hangat.
Jumat, 18 Jan 2013 14:55 WIB







































