Jelang perilisan album barunya, BTS kembali mendapat sorotan lewat Kids' Choice Awards 2020. Mereka masuk ke dalam nominasi penghargaan dari Nickelodeon itu.
Ritel Lord & Taylor menyatakan bangkrut terdampak pandemi virus Corona. Lord & Taylor adalah peritel tertua di AS sejak membuka tokonya di New York pada 1826.
Taylor Swift dikabarkan menandatangani kontrak baru dengan Universal Music Publishing. Dengan begitu, ia berarti memperpanjang kerja sama dengan label tersebut.