detikNews
Kader PSI Muannas Alaidid Laporkan Akun Twitter Palsu Mirip Namanya
Kader PSI Muannas Alaidid diserang akun Twitter palsu yang mirip dengan akunnya. Karena merasa dirugikan, Muannas melaporkan akun tersebut ke Polda Metro Jaya.
Minggu, 09 Sep 2018 10:19 WIB







































