detikInet
Apple Hantui Pasar Game Portabel Sony
Pangsa pasar game portabel yang biasanya dikuasai oleh Sony kini telah beralih ke Apple. Kenaikan yang dialami Apple tak lain karena kian banyaknya pengguna game dari piranti iPhone dan iPod Touch. Belum lagi iPad dalam waktu dekat.
Rabu, 24 Mar 2010 08:26 WIB







































