Apa itu aturan ganjil genap? Hal tersebut masih sering ditanyakan oleh masyarakat, khususnya jelang mudik Lebaran 2022. Berikut pengertian aturan ganjil genap.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit angkat bicara soal organisasi angkutan darat yang meminta satu jalur contraflow saat penerapan one way di tol ketika mudik nanti.
Dishub DKI menyiapkan antisipasi untuk mengatasi kemacetan di sekitar lokasi wisata saat libur Lebaran. Sejumlah petugas akan disiagakan di titik rawan macet.
Uji coba rekayasa lalu lintas ganjil genap di Km 47 Tol Cikampek memasuki hari kedua. Tol Cikampek padat truk peti kemas menjelang puncak arus mudik Lebaran.
Sistem satu arah atau one way masih diterapkan di Km 47 Tol Jakarta-Cikampek (Japek) hingga Km 414 Tol Kalikangkung. Lalu lintas menuju Km 47 Tol Japek macet.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan masih ada 211 ribu pemudik yang diprediksi melintas ke arah Jawa melalui Tol Jakarta-Cikampek (Japek).