detikTravel
Mengunjungi Kehidupan Liar di Taman Safari
Liburan kali ini (01/09) dalam rangka merayakan Eid Mubarak (30/08). saya dan teman-teman memutuskan untuk mengunjungi Kebun Binatang Taman Safari, Puncak, Bogor, Jawa Barat. Kalau kamu orang Indonesia pasti tahu Taman Safari kan?
Selasa, 01 Nov 2011 14:51 WIB







































